Jumat, 29 Januari 2010

Beberapa Trik Pembuatan Iklan

Trik Menulis Copy Iklan

1. Gunakan kata yg dikenal, gampang diingat. Diucapkan dan buatlah sependek mungkin
2. Fokus pada hal utama dan sampaikan satu pesan
3. Bicaralah secara personal
4. Buatlah pesan yang original, Tidak Hiperbola
5. Buatlah kata menjadi Imajinasi
6. Bicaralah tentang produk secara jelas.
7. Buatlah audiens “berhenti” dengan copy iklan.

Menulis Headline Copy Untuk “PRINT AD”
Direct Action Headlines
1. Assertion :Klaim, Janji yang akan memotivasi sesorang untuk mencoba produk yg diiklankan
2. Command : Perintah untuk sesorang melakukan sesuatu.
3. How -To Heads : Bagaimna menggunakan dan memecahkan masalah
4. News Announcements : Headline yg digunakan untuk pengenalan produk baru, tambahan baru, formula baru yg membuat orang mencobanya

Indirect Action Headlines
1. Puzzles : Headline dengan kata tanya, sentuhan makna ambigu yang membuat orang harus membaca subcopy
2. Association : Headline yg menggunakan gambar dan gaya hidup untuk membangun interest konsumen

Menulis Copy Untuk Radio
1. Buatlah personal
2. Bicaralah dengan “interest konsumen”
3. Buatlah pendengar berhenti dengan sound effect, music, pertanyaan, atau sesuatu yg tidak diduga
4. Buatlah pesan yang dapat diingat.
5. Buatlah Panggilan untuk melakukan sesuatu.
6. Transferlah gambar dengan deskripsi suara.

Minggu, 10 Januari 2010

Filosofi Warna : The Message of Color

Hi guy,.. gmna kabar kalian semua? Semoga tetep baik2 aj! :D Sebelumnya ane mohon maaf kalau beberapa bulan ini blog Airbrand ngg diupdate. Biasalah,… si operator (ane sendiri) lagi banyak tugas dan ngg ada koneksi internet sedang untuk ke warteg, ehh, warnet males. Hehehehe. Hari ini ane mau post untuk masalah filosofi warna. Kenapa warna? Soalnya kebetulan hari ini lagi ngerjain logo pribadi buat ane sendiri. Makannya ane lupa masalah filosofi warna kayak apaan :D Akhirnya searching di google, dan ketemu kayak ginian.

1. Kuning

· Optimis

· Harapan

· Filosofi

· Ketidak jujuran

· Pengecut (available in west =)) )

· Penghianatan

· Pencerahan

· Intelektual

2. Orange

· Energi

· Keseimbangan

· Murah

3. Merah

· Power

· Energy

· Kehangatan

· Nafsu

· Cinta

· Agresif

· Bahaya

· Komitment

· Dinamis

· Percaya diri

Warna merah akan memiliki arti yang berbeda ketika dipadukan dengan warna yang lain, contoh: ketika merah di padukan dengan warna hijau, maka akan menyimbolkan natal. Merah+putih di dalam budaya oriental memiliki arti berani dan semangat yang berkobar-kobar.

4. Biru

· Kepercayaan

· Konservatif

· Keamanan

· Teknologi tinggi

· Bersih

· Teratur

· Damai

· Menyejukkan

· Spiritualitas

· Kontemplasi

· Misteri

· kesabaran

5. Hijau

· Alami

· Sehat

· Keberuntungan

· Pembaharuan

· Pertumbuhan

· Kesuburan

· Harmoni

· Optimis

· Kebebasan

· Keseimbangan

6. Ungu

· Spiritual

· Misteri

· Kebangsawanan

· Transformasi

· Kekasaran

· Keangkuhan

· Ramah

· Romantis

· Mandiri

7. Coklat

· Tanah/Bumi

· Reliability

· Comfort

· Daya tahan

· Stabil

· Bobot

· Agung (Tanggane mas Ari kayakne =)) )

8. Hitam

· Elegan

· Ketakutan

· Power

· Kecanggihan

· Misteri

· Kematian

· Seksualitas

· Kesedihan

· Keagungan

· Independen

· Berwibawa

· Menyendiri

· Disiplin

· Berkemauan keras

9. Putih

· Suci

· Bersih

· Alami

· Kosong

· Netral

· Awal

· murni

10. Abu-abu

· Intelek

· Masa depan

· Sederhanaan

· Sedih

Itu dulu dah, buat mulainya silahkan nyoba maenan warna. Entah di sotoshop, AI, Ato Corel. ;))

Referensi: http://blogbintang.com/arti-dari-warna