Trik Menulis Copy Iklan
1. Gunakan kata yg dikenal, gampang diingat. Diucapkan dan buatlah sependek mungkin
2. Fokus pada hal utama dan sampaikan satu pesan
3. Bicaralah secara personal
4. Buatlah pesan yang original, Tidak Hiperbola
5. Buatlah kata menjadi Imajinasi
6. Bicaralah tentang produk secara jelas.
7. Buatlah audiens “berhenti” dengan copy iklan.
Menulis Headline Copy Untuk “PRINT AD”
Direct Action Headlines
1. Assertion :Klaim, Janji yang akan memotivasi sesorang untuk mencoba produk yg diiklankan
2. Command : Perintah untuk sesorang melakukan sesuatu.
3. How -To Heads : Bagaimna menggunakan dan memecahkan masalah
4. News Announcements : Headline yg digunakan untuk pengenalan produk baru, tambahan baru, formula baru yg membuat orang mencobanya
Indirect Action Headlines
1. Puzzles : Headline dengan kata tanya, sentuhan makna ambigu yang membuat orang harus membaca subcopy
2. Association : Headline yg menggunakan gambar dan gaya hidup untuk membangun interest konsumen
Menulis Copy Untuk Radio
1. Buatlah personal
2. Bicaralah dengan “interest konsumen”
3. Buatlah pendengar berhenti dengan sound effect, music, pertanyaan, atau sesuatu yg tidak diduga
4. Buatlah pesan yang dapat diingat.
5. Buatlah Panggilan untuk melakukan sesuatu.
6. Transferlah gambar dengan deskripsi suara.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar